Service Charge
Typical : IDR 50000
Service Charges Description : AC and Lighting included in Service Charge, Power Outlets Seperately metered at cost
Term of Payment : Quaterly in Advance
Security Deposit : 3 Months Base Rent + Service Charge
Minimum Lease Term : 1 Year
Elevator
Elevator : 1
Tata Building adalah gedung perkantoran yang berlokasi dikawasan Jalan Roa Taman Malaka Utara, Jakarta Barat. Berdiri sejak tahun 1999, selal umemberikan pelayanan yang terbaik menjadikan gedung ini selalu memiliki banyak peminat hingga saat ini untuk sewa kantor di Jakarta barat.
Lokasinya yang berdekatan dengan jalan tol memberikan akses yang mudah menuju seluruh wilayah Jakarta dan juga menuju Bandara Internasional Soekarno-Hatta dan juga Pelabuhan Tanjung Priuk.
Tata Building memiliki 6 lantai yang semuanya dalam keadaan baik dan siap pakai. Gedung ini memiliki sebuah lift untuk penumpang dan juga sebuah area parkir untuk menampung kendaraan milik konsumen dan juga tamu.
Gedung ini memiliki fasilitas-fasilitas tambahan yaitu bank dan ATM untuk menunjang kebutuhan perbankan Anda. Selain itu gedung ini juga memiliki food court, dan juga kantin untuk para karyawan.